Tabel Harga Besi Hollow 4×4 Ukuran 0.3 MM Sampai 5,5 MM

Widya Samosir

Informasi Harga Besi Hollow 4×4 Ukuran 0.3 MM Sampai 5,5 MM – Sama seperti material bangunan lainnya, besi juga memiliki beberapa jenis dan salah satu diantaranya yakni besi hollow.

Besi hollow atau kerap disebut besi berlubang memiliki fungsi yang sangat penting pada proses konstruksi sebuah bangunan. Mengapa? Jawaban nya bisa kamu temui di halaman ini beserta dengan harga besi hollow 4×4 terbaru.

Jenis Besi Hollow

besi hollow
sumber gambar : builder.id

Sebelum menuju harga besi hollow 4×4, mari baca fungsi dan jensi dari besi hollow berikut. Besi hollow biasanya digunakan untuk pemasangan rangka besi plafon, kanopi dan dinding pastisi rumah. Besi hollow umumnya juga hanya memiliki satu bentuk yakni petak berlubang atau berongga seperi gambar diatas.

Namun, besi ini masih memiliki jenis dimana jenis nya bisa kita bedakan dari kelebihan antara keduanya. Berikut jenis besi hollow secara rinci:

1. Besi Hollow Galvanis

Jenis besi hollow yang pertama yakni galvanis. Besi hollow galvanis merupakan besi hollow yang berbentuk petak berongga dan berwarna silver.

Besi hollow galvanis sangat susah karatan namun mudah keropos. Hal ini disebabkan oleh kandungan bahan anti karat, kandungan besi 97% dan coating aluminum 1% yang terkandung di dalamnya.

Besi hollow galvanis juga memiliki jenis cat yang berkualitas tinggi dimana jenis ini tidak mudah terkikis terhadap kondisi cuaca yang berubah-ubah.

Sehingga buat kalian yang ingin membuat material besi hollow sebagai material dasar luar ruangan maka sebaiknya menggunakan besi hollow jenis galvanis.

2. Besi Hollow Galvalum

Jenis besi hollow selanjutnya yakni galvalum. Besi hollow galvalum hanya memiliki bentuk yang sama dengan galvalis namun berbeda warna karena galvalum memiliki warna hitam yang sangat pekat.

Untuk bahan yang terkandung, besi galvalum memiliki bahan besi baja ringan dengan kandungan zinc dan aluminium di lapisan luarnya.

Sehingga besi jenis ini diakui lebih tahan lama khususnya terhadap korosi dibandingkan dengan besi hollow galvalis.

Disamping itu, jenis besi hollow galvalum tidak cocok di terapkan pada wilayah yang dominan berangin karena besi ini sangat ringan dan bisa terbawa angin kencang dengan mudah nantinya.

Tabel Harga Besi Hollow 4×4 Berbagai Ukuran

harga besi hollow 4X4
Harga besi hollow 4X4 terlengkap

Masuk ke harga besi hollow 4×4, umumnya besi hollow memiliki beberapa varian ukuran seperti 4×4 meter, 40x40x6 meter dan lainnya. Pada harga besi hollow untuk setiap ukurannya tentu berbeda-beda.

Nah, untuk tabel harga besi hollow di bawah ini hanya daftar harga besi hallow 4×4 meter saja yang kami kutip dari beberapa website atau situs jual beli online pada beberapa daerah.

Selain situs jual beli online, besi hollow juga bisa kamu temukan di toko bangunan dengan variasi harga besi hollo 4×4 yang berbeda tentunya.

Jenis Tebal Harga per batang
Besi Hollow Galvanis 4×4 0.3 mm Rp. 21.500
Besi Hollow Galvanis 4×4 0,4 mm Rp. 30.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 0,5 mm Rp. 37.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 0,6 mm Rp. 86.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 0,7 mm Rp. 55.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 0,8 mm Rp. 90.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 0,9 mm Rp. 114.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 1,0 mm Rp. 125.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 1,2 mm Rp. 135.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 1,3 mm Rp. 130.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 1,4 mm Rp. 136.500
Besi Hollow Galvanis 4×4 1,5 mm Rp. 185.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 1,6 mm Rp. 237.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 1,7 mm Rp. 254.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 1,8 mm Rp. 260.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 2,0 mm Rp. 278.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 2,7 mm Rp. 284.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 3,0 mm Rp. 331.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 3,1 mm Rp. 352.000
Besi Hollow Galvanis 4×4 3,3 mm Rp. 440.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 0,3 mm Rp. 28.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 0,4 mm Rp. 40.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 0.5 mm Rp. 43.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 0,6 mm Rp. 35.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 0,7 mm Rp. 55.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 0,8 mm Rp. 110.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 0,9 mm Rp. 170.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 1,0 mm Rp. 155.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 1,2 mm Rp. 180.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 1,3 mm Rp. 180.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 1,4 mm Rp. 185.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 1,5 mm Rp. 190.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 1,6 mm Rp. 245.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 1,7 mm Rp. 265.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 1,8 mm Rp. 270.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 2,0 mm Rp. 285.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 2,7 mm Rp. 300.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 3,0 mm Rp. 340.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 3,1 mm Rp. 370.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 3,3 mm Rp. 390.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 3,5 mm Rp. 450.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 4,5 mm Rp. 520.000
Besi Hollow Galvalum 4×4 5,5 mm Rp. 615.000

Dari tabel harga besi hollow 4×4 diatas dapat kita lihat bahwa harga besi hollow ukuran 4×4 meter sangat terjangkau karena masih berada di bawah 1 juta rupiah saja jika dibandingkan dengan harga besi jenis lainnya.

Baca Juga : Aplikasi Edit Foto Jadi Kartun dan Anime Terbaik di Android dan iPhone

Manfaat Penggunaan Besi Hollow Pada Konstruksi Pembangunan

Setelah membahas harga besi hollow 4×4 dan sesuai dengan fungsinya dalam pembentukan plafon, kanopi dan lainnya. Ternyata masih ada manfaat lainnya yang bisa kamu peroleh dari penggunaan besi hollow ini. Dimana:

  1. Besi hollo mampu meredam hawa panas karena bahan dasarnya terbuat dari aluminium
  2. Diketahui sebagai jenis besi yang lebih tahan terhadap pengaratan karena mengandung silikon dan alumnium
  3. Perawatan besi hollow juga sangat mudah karena besi ini memiliki bentuk yang lebih fleksibel, warna yang tidak gampang pudar dan kokoh.
  4. Besi hollow juga dapat meminimalisir kebakaran karena besi ini dapat mencegah penyebaran api dengan cepat.
  5. Harga besi hallow 4×4 dan ukuran lainnya sangat terjangkau
  6. Pemasangan besi ini sangat mudah karena besi hollow memiliki variasi ukuran yang sangat beragam.

Kelemahan Besi Hollow

Setiap produk tentu memiliki keunggulan serta kelemahan masing-masing di dalamnya. Nah, untuk besi hollow sendiri kelemahan yang akan kalian temukan pada penggunaannya yakni :

  1. Besi hollow tidak mampu menahan beban yang banyak karena beratnya yang cukup ringan. Hal tersebut dikarenakan adanya beberapa bahan aluminium di dalamnya.
  2. Ukuran yang di miliki besi hollow tidak terlalu panjang sehingga lebih cocok dan lebih banyak digunakan untuk pembuatan pagar dan plafon yang tidak memiliki ukuran terlalu panjang. Sedangkan untuk proses penyambungan dalam penambahan panjang besi tidak disarankan ya.

Baca juga : Cara pasang partisi ruangan dari besi hollow

Penutup

Tabel Harga Besi Hollow 4x4
Tabel Harga Besi Hollow 4×4

Sekilas penjelasan singkat mengenai besi hollow, harga besi hollow 4×4, keunggulan hingga kelemahan besi hollow. Semoga harga besi hollow 4×4 yang telah diulas dapat membantu dan terimakasih telah mampir ke halaman bloq mocipay hari ini.

Widya Samosir

Writing is my identity

Related Post