Tutorial

Cara Melihat Status WA Yang Sudah Lama, Lebih 24 Jam

Kebanyakan pengguna Whatsapp mungkin berpikir bahwa cara melihat status wa yang sudah lama pastinya tidak ada karena status wa yang telah lama kemungkinan tidak dapat di pulihkan atau di lihat kembali.

Umumnya, saat dilansir dari halaman resmi Whatsapp cara melihat status wa yang sudah lama sebenarnya ada dan mungkin saja terjadi asalkan anda menggunakan ponsel yang sama tidak berganti karena kemungkinan status-status wa anda selama ini masih tersimpan di memori ponsel yang anda gunakan selama ini.

Agar lebih memudahkan anda, secara khusus kami telah menyediakan cara melihat status wa yang sudah lama lengkap dengan penjelasannya di bawah ini.

tentang fitur status whatsapp
tentang fitur status whatsapp

Sesuai pengertiannya, Whatsapp merupakan salah satu aplikasi perpesanan instan lintas platform gratis yang dirancang untuk semua jenis ponsel cerdas saat ini.

Dengan adanya aplikasi Whatsapp setiap orang bisa bertukar pesan, mengirim gambar, video termasuk dokumen-dokumen penting kapan saja dan dimana saja dengan mudah.

Tidak hanya berkirim pesan dan media lainnya, aplikasi Whatsapp juga memungkinkan semua orang lebih leluasa untuk berbagi tentang cerita keseharian mereka lewat fitur status Whatsapp yang sama seperti aplikasi sosial media lainnya seperti Facebook, Instagram dan sejenisnya.

Nah, dalam penggunaan fitur status Whatsapp ini anda dan kontak yang ada di ponsel anda harus saling menyimpan nomor telepon masing-masing agar dapat menerima dan mengirim pembaruan Whatsapp dengan kontak setiap saat.

Namun pada pembaruan status Whatsapp masih ada satu ketentuan dimana semua fot, teks, video dan GIFT yang anda bagian pada ruang status Whatsapp anda akan menghilang setelah 24 jam.

Status tersebut akan menghilang secara otomatis dari ruang Whatsapp anda dan masih bisa anda lihat walaupun tetap membutuhkan cara melihat status wa yang sudah lama untuk bisa memulihkan nya kembali. Simak cara lengkapnya berikut ini.

Link download aplikasi Whatsapp

Aplikasi WhatsApp Messenger
Ukuran download 42 MB
Link play store com.whatsapp
Baca Juga :  5 Cara Mengubah Kuota Game Axis Menjadi Kuota Utama

Cara Melihat Status Wa Yang Sudah Lama

cara melihat status wa yang sudah lama
cara melihat status wa yang sudah lama

Saat anda ingin melihat status wa anda yang sudah sangat lama anda posting di wa, anda masih bisa menggunakan satu cara yakni cara melihat status wa yang sudah lama.

Memang terkadang, ada kalanya kita ingin membuka kembali kenangan-kenangan dulu lewat sosial media yang kita miliki dan salah satu nya seperti Whatsapp.

Di Whatsapp biasanya seseorang hanya dapat membagikan moment-moment bahagia mereka hanya lewat fitur status Whatsapp saja dan jarang sekali jika mereka akan membagikannya kepada satu orang saja kecuali pasangan maupun keluarga mereka.

Lantas jika anda ingin melakukan hal yang sama, anda tidak perlu khawatir karena anda masih bisa mencobanya dengan urutan cara melihat status wa yang sudah lama di bawah ini:

1. Melalui menu file saya

cara melihat status wa yang sudah lama melalui menu file saya
cara melihat status wa yang sudah lama melalui menu file saya

Cara melihat status wa yang sudah lama bisa anda coba secara bertahap dimulai dari masuk ke menu file saya yang ada di ponsel anda.

Untuk setiap merek ponsel android menu ini mempunyai nama yang berbeda-beda dan menu file saya hanya ada pada hp samsung saja.

Anda perlu masuk ke menu file saya karena disana merupakan tempat file-file anda akan tersimpan dan tidak akan pernah hilang kecuali anda melakukan reset ulang pada ponsel anda.

Bukan hanya file seperti video, foto maupun dokumen. Status Whatsapp anda yang sudah lama pun sebenarnya masih ada disana.

2. Aktifkan file tersembunyi

Setelah anda berhasil masuk ke menu file saya, maka anda perlu mengaktifkan fitur file tersembunyi di ponsel anda.

Dikarenakan hp samsung merupakan contoh ponsel yang kita gunakan untuk menyelesaikan cara melihat status wa yang sudah lama maka anda wajib menyelesaikan caranya sesuai tipe hp ini.

Baca Juga :  10 Penyebab dan Cara Mengatasi Mesin Cuci Tidak Berputar Hanya Berdengung

Khusus hp samsung, anda bisa langsung pergi ke menu pengaturan ponsel dan mulai melakukan penyetingan untuk mengaktifkan file tersebunyi.

Dengan tahapan mulailah untuk mencari opsi tujukkan file tersembunyi atau show hidden files, kemudian aktifkan opsi tersebut dengan hanya klik satu kali saja dan ijinkan.

Setelah itu, menu file yang ada di ponsel anda nantinya akan mengeluarkan satu kumpulan file (folder) yang selama ini tidak di tampilkan namun masih tersimpan pada memori telepon anda.

3. Menggunakan penyimpanan internal

cara melihat status wa yang sudah lama lewat memori internal telepon
cara melihat status wa yang sudah lama lewat memori internal telepon

Apabila cara melihat status wa yang sudah lama melalui menu file saya tidak berhasil maka anda bisa melangkah ke tahapan berikutnya yakni menggunakan penyimpanan internal ponsel anda.

Jika anda memilih menggunakan penyimpanan internal sebaiknya anda tidak ber ekspetasi terlalu tinggi sebab memori penyimpanan internal tidak selalu dapat menyimpan semua file ataupun data dengan kurun waktu yang sangat lama dibandingkan dengan memori penyimpanan eksternal atau biasa disebut SD Card Ponsel.

Untuk itu sebaiknya pencadangan data-data pada aplikasi Whatsapp anda harus selalu terhubung dengan penyimpanan eksternal ponsel anda jika anda memilikinya agar apabila sewaktu-waktu anda ingin mencari beberapa file penting, anda masih bisa menemukannya.

Saat opsi tunjukkan file tersembunyi di ponsel anda telah aktif maka anda tinggal membuka folder dari Whatsapp melalui penyimpanan internal telepon anda.

Setelah folder wa terbuka, anda perlu klik opsi media sebagai tempat penyimpanan kumpulan file dari Whatsapp anda. Kemudian, klik kembali menu status jika anda menemukannya dan mulailah untuk melihat status wa anda yang sudah lama tersimpan disana.

Itulah 4 cara melihat status wa yang sudah lama yang bisa anda coba setiap kali anda ingin melihat arsip status wa anda.

Cara Memindahkan Folder Status Wa Lama ke Folder Lain

cara memindahkan folder status wa lama ke folder lain di ponsel
cara memindahkan folder status wa lama ke folder lain di ponsel

Saat mengetahui cara melihat status wa yang sudah lama diatas, anda mempunyai ide untuk memindahkan folder arsip status wa lama anda ke folder lain di memori eksternal anda agar anda dapat melihat semuanya kapan pun anda inginkan.

Baca Juga :  10 Cara Memisahkan Grup Dan Chat Pribadi Di Whatsapp Tanpa Aplikasi

Maka sebaiknya anda bergegas untuk menyelesaikan cara memindahkan folder status wa lama ke folder lain di bawah ini:

  1. Langkah pertama, pastikan anda mengingat bahwa anda pernah melihat atau menonton status tersebut setelah anda menguploadnya di ruang status wa anda.
  2. Kemudian buka kembali menu status pada folder penyimpanan internal telepon anda
  3. Silahkan anda copy folder status wa tersebut dan pindahkan pada folder lain atau buat folder baru sesuai keinginan anda
  4. Buka status wa yang sudah lama kapan pun anda perlukan.

Kelak ketika anda ingin melihat status wa anda yang sudah lama, anda sudah bisa mewujudkannya melalui cara melihat status wa yang sudah lama dan cara memindahkan folder status whatsapp ke folder lain diatas.

Alasan Ingin Melihat Kembali Status WA yang sudah Lama

Alasan Penjelasan
Nostalgia Penjelasan: Nostalgia adalah dorongan untuk mengingat kembali momen dan perasaan yang terkait dengan status lama, yang bisa menjadi pengalaman yang berharga.
Menghubungi Kembali Penjelasan: Seseorang mungkin ingin mengakses status lama untuk mendapatkan kembali informasi kontak, alamat, atau rencana yang masih relevan atau diperlukan.
Koleksi Pribadi Penjelasan: Beberapa orang suka mengumpulkan status WA mereka sebagai bagian dari koleksi pribadi, terutama jika status tersebut memiliki nilai sentimental atau artistik.
Referensi Informasi Penjelasan: Status lama mungkin berisi informasi penting, seperti alamat atau nomor telepon, yang masih diperlukan sebagai referensi.
Menggali Jejak Jejak Online Penjelasan: Status lama dapat memberikan wawasan tentang aktivitas atau perasaan seseorang pada suatu waktu, yang dapat membantu dalam memahami perjalanan pribadi.

Penutup

Cara Melihat Status Wa Yang Sudah Lama
Cara Melihat Status Wa Yang Sudah Lama

Menyelesaikan cara melihat status wa yang sudah lama memang sangatlah mudah. Akan tetapi, cara tersebut ternyata hanya berlaku untuk status wa yang telah anda upload dengan kurun waktu paling lama 1 tahun lamanya terhitung dari waktu pertama kali anda upload status tersebut.

Jika melebihi dari batas waktu yang telah ditentukan maka cara melihat status wa yang sudah lama tidak dapat memunculkan status wa yang ingin anda lihat kembali.

Sehingga anda perlu memastikan rentan waktu tersebut ya sobat. Terima kasih.

Back to top button