Tips

Apakah Bisa Isi Token Listrik 2 Kali Sehari? Ini Penjelasannya!

Pembelian token listrik adalah salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan listrik sehari-hari di rumah. Namun, apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari?

Token listrik biasanya berupa kode numerik yang harus dimasukkan ke dalam meteran listrik prabayar agar listrik bisa difungsikan. Isi ulang token listrik merupakan hal yang wajib dilakukan apabila token yang dimiliki sudah habis.

Namun, pembelian token listrik lebih dari saru kali dalam sehari memiliki dampak buruk pada meteran listrik dan perangkat listrik di rumah.

Hal tersebut dikarenakan, setiap meteran listrik memiliki batasan daya yang telah ditentukan oleh PLN. Jadi apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari? Simak penjelasannya dibawah ini.

Apa Itu Token Listrik?

Token listrik merupakan bentuk prabayar untuk pembelian listrik yang digunakan pada sistem prabayar. Token listrik biasanya berupa kode numerik yang harus dimasukkan ke dalam meteran listrik prabayar agar listrik bisa difungsikan.

Pada umumnya, token listrik seperti voucher prabayar yang harus dibeli oleh pengguna sebelum dapat menggunakan listrik. Setelah token dimasukkan ke dalam meteran listrik prabayar, jumlah listrik yang sesuai dengan nilai token akan bertambah.

Apa Itu Token Listrik?

Saat pengguna menggunakan listrik, jumlah listrik yang digunakan akan terus berkurang hingga habis. Jika token listrik sudah habis, maka pengguna harus membeli token baru untuk memperoleh akses ke listrik lagi.

Penggunaan token listrik sangat umum di negara-negara berkembang. Dimana infrastruktur listrik terbatas dan tagihan yang tidak teratur dapat menjadi masalah bagi masyarakat.

Namun beberapa pengguna sering bertanya apakah bisa isi token 2 kali sehari? Karena terkadang token bisa habis dalam sehari karena kebutuhan listrik yang dikeluarkan sangat besar.

Baca Juga :  Waspada! Ini 5 Resiko Telat Bayar Shopee PayLater 1 Bulan

Cara Isi Ulang Token Listrik

Meskipun cara isi ulang token listrik tergolong sangat muah dilakukan, namun beberapa orang khususnya yang baru pertama kali menggunakan listrik prabayar tentu saja akan merasa bingung bagaimana cara membayarnya.

Sebelum ke inti pembahasan terkain apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari, berikut ini adalah langkah-langkah untuk mengisi ulang token listrik dengan mudah, yakni diantaranya :

  • Siapkan Nomor Meteran/ID Pelanggan dan uang tunai sesuai dengan nominal yang ingin diisi ulang.
  • Cari gerai resmi atau agen resmi PLN terdekat, seperti minimarket atau kios listrik.
  • Berikan Nomor Meteran/ID Pelanggan kepada petugas yang melayani pembelian kamu.
  • Sampaikan kepada petugas berapa jumlah token yang ingin diisi ulang ke dalam Nomor Meteran/ID Pelanggan.
  • Tunggu beberapa saat hingga petugas menyelesaikan proses transaksi dan petugas akan memberikan ID Pelanggan baru yang berisi jumlah kredit, sesuai dengan uang yang dibayarkan.
  • Masukkan ID Pelanggan baru kedalam meteran listrik rumah kamu.
  • Maka secara otomatis, token listrik akan bertambah. Untuk memastikan nya kamu bisa cek jumlahnya di meteran listrik.

Namun saat ini banyak sekali alternatif lain yang bisa kamu gunakan untuk mengisi ulang listrik prabayar dirumah. Seperti melalui mbanking, aplikasi Mocipay dan masih banyak lagi.

Lantas apakah bisa isi token Listrik 2 kali sehari? Untuk informasi selengkapnya simak penjelas dibawah ini.

Apakah Bisa Isi Token Listrik 2 Kali Sehari

Pembelian token listrik adalah salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan listrik sehari-hari di rumah. Namun, sering sekali muncul pertanyaan mengenai apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari.

Tahukah kamu bahwasannya, tidak ada batasan maksimum untuk jumlah transaksi pembelian token listrik per hari, termasuk 2 kali sehari atau bahkan lebih sering.

Namun, perlu diingat bahwa mengisi token listrik terlalu sering atau terlalu banyak dalam satu waktu dapat menyebabkan pemborosan energi listrik dan biaya yang tidak perlu.

Baca Juga :  Kenapa Paket Darurat Telkomsel Aktif Sendiri? Ini Jawabannya!

Oleh sebab itu, ada baiknya untuk memperhatikan penggunaan energi istrik di rumah dan mengisi token listrik sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan keuangan yang kamu miliki.

Agar token listrik yang baru saja kamu isi ulang tidak cepat habis, kamu bisa memanfaatkan teknologi dan perangkat hemat energi untuk menghemat penggunaan energi listrik di rumah. Seperti menggunakan lampu LED atau mematikan perangkat elektronik yang sedang tidak difungsikan atau digunakan.

Setelah mengetahui jawaban dari pertanyaan apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari, kamu juga harus mengetahui dampak dari pengsian token yang berlebihan dalam sehari.

Nominal Pembelian Token Listrik

Hampir sama dengan pulsa, token listrik juga mempunyai nominal pembelian yang telah ditentukan langsung dari pihak PLN.

Berikut adalah nominal pengisian token listrik prabayar yang bisa kamu beli, diantaranya :

  • Rp 20.000
  • Rp 50.000
  • Rp100.000
  • Rp 250.000
  • Rp 500.000
  • Rp 1.000.000

Sistem baru ini diterapkan dengan segala kemudahan yang bisa dirasakan langsung oleh pelanggan PLN. Jadi kamu tidak perlu mempertanyakan lagi untuk nominal pembelian token listrik kepada petugas PLN.

Apakah Token Listrik Bisa Hangus?

Setelah mengetahui jawaban dari pertanyaaan apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari, kamu juga wajib tahu token listrik yang dibeli bisa hangus atau tidak.

Penggunaan listrik prabayar telah banyak digunakan oleh masyarakat khususnya di Indonesia. Namun sering sekali pertanyaan mengenai adanya kemungkinan token listrik hangus dilontarkan.

pembelian token listrik sukses
pembelian token listrik sukses

Tahukah kamu, bahwasannya token listrik tidak dapat hangus jika tidak digunakan dalam waktu yang lama atau telah melewati batas waktu kedaluarsa. Nomor token listrik prabayar juga tidak mempunyai masa aktif sehingga dapat dimasukkan kemeteran listrik kapan saja.

Seperti yang telah dikabarkan lewat akun Twitter resmi PLN, dimana token listrik tidak memiliki masa aktif setelah token tersebut kamu beli.

Karena token masih bisa dipakai meskipun dimasukkan ke meteran listrik prabayar beberapa hari setelah pembelian dilakukan.

Baca Juga :  17 Game Penghasil Saldo DANA Tercepat 2024 Terbukti Membayar

Rekomendasi Tempat Untuk Isi Token Listrik Termurah

Meskipun pertanyaan dari apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari sudah terjawab, kamu juga harus mengetahui rekomendasi tempat isi token listrik termurah dengan berbagai potongan harga lainnya.

Jika sebelumnya kamu membeli token melalui gerai resmi seperti Indomaret atau PLN, kini kamu juga bisa menggunakan aplikasi Mocipay untuk membeli token listrik prabayar dengan harga termurah.

Naman Aplikasi Mocipay
Promo Tersedia ☑️
Kategori Pulsa Prabayar
Jenis Item  Token Listrik
Jenis Produk Digital

Cara Membeli Token Listrik di Aplikasi Mocipay

Sebelum melakukan pembelian token listrik di aplikasi Mocipay, pastikan kamu memiliki saldo yang cukup. Karena untuk membeli produk di aplikasi ini, pengguna harus mengisi saldo akunnya terlebih dahulu.

Hal tersebut akan memudahkan transaksi setiap pengguna untuk membeli produk yang tersedia di aplikasi Mocipay. Adapun cara membeli token listrik prbayar menggunakan aplikasi Mocipay dengan harga termurah, yaitu sebagai berikut :

Cara Membeli Token Listrik di Mocipay
  • Download aplikasi Mocipay terlebih dahulu melalui Play Store di perangkat ponsel kamu.
  • Buat akun dengan mendaftarkannya.
  • Setelah akun sudah ada, buka aplikasi Mocipay.
  • Pada halaman utama, pilih opsi menu PLN.
  • Klik PLN Prabayar.
  • Masukkan Nomor Meteran/ID Pelanggan rumah kamu dan pilih jumlah token yang ingin dibeli.
  • Lalu klik Beli dan Beli Sekarang.
  • Konfirmasi pembayaran dengan memasukkan PIN.
  • Tunggu beberapa saat hingga muncul Nomor Seri Token Listrik baru.
  • Masukkan nomor seri baru yang telah didapatkan ke meteran listrik.

Postingan Menarik Lainnya : Cara Setting Alarm Token Listrik Semua Merk Agar Tidak Berisik

Kesimpulan

Apakah Bisa Isi Token Listrik 2 Kali Sehari
Apakah Bisa Isi Token Listrik 2 Kali Sehari

Apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari dapat disimpulkan bahwa tidak ada batasan maksimum untuk jumlah transaksi pembelian token listrik per hari, termasuk 2 kali sehari atau bahkan lebih sering.

Namun sebaiknya, untuk tidak melakukan isi token lebih dari satu kali dalam sehari. Karena setiap meteran listrik memiliki batas daya yang telah ditentukan oleh pihak PLN dan penggunaan daya yang melebihi batas dapat menyebabkan kesusakanperangkat listrik.

Oleh sebab itu, disarankan untuk mengatur penggunaan listrik dengan baik, untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan terjadi.

Semoga informasi apakah bisa isi token listrik 2 kali sehari ini bermanfaat dan sampai bertemu diinformasi selanjutnya.

Back to top button