10 Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan : Syarat dan Cara
Mengajukan Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan kini dapat kamu lakukan dengan mudah dan cepat, dengan ketentuan kamu memilih tempat pengajuan pinjaman yang tepat.
Banyak dari pihak Bank maupun non bank yang mengeluarkan produk pinjaman tanpa jaminan lewat KTA ataupun pinjaman langsung bagi masyarakat yang membutuhkan dana cepat.
Namun banyak hal yang perlu diperhatikan sebelum mengajukan Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan terlebih pada bagian syarat dan cara pengajuan nya, untuk informasi selengkapnya kami ulas pada artikel di bawah.
Daftar Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan
Seperti yang sudah di bahas sebelumnya, banyak informasi mengenai bank atau pun non bank yang memberikan pinjaman cepat.
Maka untuk itu kamu perlu memilah informasi yang tepat agar tidak terjebak oleh pinjaman yang mencurigakan, disini kami telah membahas daftar Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan terbaik yang bisa kamu coba.
1. Tunaiku
Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan yang pertama bisa kamu coba lewat platform Tunaiku. Tunaiku sendiri merupakan bank digital yang sedang populer akhir-akhir ini, terkhusus nya penawaran produk pinjaman mereka.
Banyak kemudahan yang bisa kamu dapatkan mengajukan pinjaman di platform ini, seperti bebas biaya administrasi, bunga rendah serta limit pinjaman hingga 20 juta.
Berikut syarat dan cara pengajuan Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan di tunaiku:
- Memiliki KTP Asli yang masih resmi.
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Pria atau Wanita berusia minimal 21-55 tahun.
- Memiliki pekerjaan yang stabil dan mempunyai rekening Bank.
- Mengajukan pinjaman melalui aplikasi Tunaiku dan mengisi formulir pengajuan dengan benar.
2. KTA Line Bank
Line Bank merupakan sub bank dari Hana Bank yang saat ini sedang gencar-gencarnya mencari nasabah baru setiap hari, itu terbukti dari berbagai promo, diskon serta penawaran berbagai produk pinjaman yang mereka keluarkan.
Salah satunya adalah Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan melalui KTA Line Bank, menariknya produk pinjaman ini pengajuan nya mudah dan prosesnya cepat.
Limit maksimal yang ditawarkan juga maksimal 300 juta dengan pencairan dana dilakukan dalam waktu 1×24 jam kerja.
Untuk Syarat dan Cara Pengajuan dapat diikuti langkah di bawah ini :
- Memiliki Rekening Line Bank
- Usia Minimal 21-55 tahun
- Memiliki pekerjaan tetap dengan penghasilan minimal 3 juta per bulan.
- Mengajukan permohonan melalui aplikasi lewat menu KTA Line Bank.
3. KTA OK Bank
Meskipun jarang terdengar nasabah perbankan Indonesia, Bank OKE Indonesia saat ini cukup dipercaya sebagai bank yang memberikan Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan.
Terlebih banyak penawaran yang diberikan untuk produk KTA mereka, seperti limit pinjaman tinggi serta suku bunga yang rendah hingga 3.99%.
Selain itu proses pengajuan terbilang mudah, pasalnya untuk melakukan pinjaman di bawah 50 juta kamu tidak perlu memberikan NPWP.
Untuk lebih jelasnya berikut syarat dan cara pengajuan nya :
- Memiliki KTP asli.
- Slip Gaji Karyawan resmi.
- Memiliki Usaha stabil bagi wiraswasta.
- Warga Negara Indonesia berusia Minimal 21-55 Tahun.
- Kunjungi situs resmin Okbank.co.id dan pilih menu Ajukan pinjaman dan isi formulir secara online.
4. Permata KTA
Sebagai salah satu Bank Swasta terbesar Indonesia, Bank Permata juga mengeluarkan produk pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan lewat KTA Permata.
Pinjaman ini akan memberikan kamu DANA hingga 300 Juta, dengan tenor pelunasan mulai dari 6-36 bulan. Untuk suku bunganya sendiri stabil di angka 0.88% per bulannya.
Hal yang perlu diperhatikan saat mengajukan pinjaman adalah biaya administrasi serta biaya perlunasan dipercepat yang masing-masing dikenai biaya 1-5%.
Berikut informasi mengenai cara dan syarat mengajukan pinjaman ini :
- Minimum Usia 21 tahun dan Maksimal 65 Tahun
- WNI dengan KTP asli.
- Minimal penghasilan 3 juta perbulan
- Datang ke kantor Bank permata terdekat dan mengisi formulir pengajuan pinjaman untuk kemudian di evaluasi.
Selain mencari pinjama yang cepat dengan bunga rendah, banyak dari mereka mencoba 10 Aplikasi Pinjaman Online Lewat WA Tanpa Biaya Admin
5. KTA SCB
Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan yang satu ini sudah memiliki track record yang terpercaya, pasalnya ini merupakan perusahaan perbankan Internasional yaitu KTA SCB dari Standart Chartered.
Banyak yang sudah berhasil mengajukan pinjaman di platform ini, selain cepat proses pengajuan nya juga mudah dengan persyaratan yang tidak terlalu memberatkan nasabah.
Keuntungan yang didapatkan juga cukup banyak, mulai dari limit pinjaman hingga 300 juta, bunga yang dibebankan juga hanya 0,65% per bulannya.
Untuk syarat dan bagaimana mengajukan pinjaman ini cukup ikuti langkah di bawah ini:
- Memiliki kartu kredit SCB minimum limit 12 juta dengan ke anggota an minimal 1 tahun.
- Berdomisili di area Jabodetabek yang di cover oleh Perbankan SCB
- Berusia 21-55 tahun dan memiliki NPWP.
- Memiliki pekerjaan dengan penghasilan tetap.
- Mengisi formulir online lewat situs sc.com dan menunggu proses 1×24 jam kerja.
6. KTA OCBC NISP
KTA OCBC NISP adalah solusi Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan selanjutnya, banyak kemudahan yang diberikan pinjaman yang satu ini.
Salah satu keunggulan Pinjaman ini yaitu biaya administrasi dan pencairan yang rendah meskipun di luar provinsi, yaitu hanya 1% dari total pinjaman.
Selain itu suku bunga yang ditawarkan juga tidak sampai 1% dengan tenor maksimal hingga 4 tahun apabila kamu memilih jenis KTA Payroll.
Berikut syarat dan langkah yang harus kamu lalui untuk berhasil melakukan pinjaman ini :
- Usia Minimum 21 dan Maksimal 55 tahun.
- Berdomisili di area yang dicover OCBC
- WNI dengan KTP dan email aktif.
- Memiliki pekerjaan dan penghasilan tetap.
- Masuk ke situs resmi KTA OCBC NISP dan pilih menu ajukan sekarang, selanjutnya mengisi setiap formulir dengan benar.
7. KTA DBS by Digibank
KTA DBS by Digibank merupakan salah satu platform yang memberikan Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan dengan tingkat approval tinggi, beberapa pengalaman yang sudah mengajukan pinjaman di platform ini hanya membutuhkan waktu 1-5 menit untuk di ACC.
Pasalnya pengajuan hanya lewat aplikasi Digibank, dengan mengikuti setiap panduan dan dana akan cair setelahnya.
Perlu diketahui bahwa pinjaman ini memberikan tenor pembayaran hingga 36 bulan dengan bunga hanya 0,86 % per bulannya.
Jika tertarik berikut syarat dan cara pengajuan nya :
- WNI dengan minimal usia 21 -55 tahun.
- Bekerja atau memiliki usaha dengan lama minimal 1 tahun.
- Memiliki kartu kredit dengan limit 7 juta apabila ada.
- Berdomisili di area Jabodetabek, semarang, surabaya, Medan.
- Persiapkan berkas identitas yang diperlukan dan ajukan secara online lewat aplikasi BDS by Digibank
8. Kredit Pintar
Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan selanjutnya bisa kamu coba di aplikasi Kredit Pintar, ini merupakan aplikasi pinjaman online yang memberikan banyak penawaran untuk setiap produk pinjaman mereka.
Limit pinjaman yang diterima bervariasi dan akan semakin besar sesuai dengan data yang diberikan saat pengajuan, untuk pemula biasanya akan diberikan pinjaman mulai dari 400 ribu hingga 20 juta.
Namun bunga yang diberikan cukup tinggi yaitu 11% pertahun nya, hal ini bisa kamu akali dengan memilih tenor pelunasan singkat.
Adapun langkah dan syarat pengajuan nya bisa kamu ikuti di bawah ini :
- Memiliki KTP resmi yang masih aktif
- WNI dengan usia produktif
- Dokumen tambahan seperti slip gaji dsb.
- Download aplikasi kredit pintar dan ajukan pinjama melalui aplikasi.
9. Pinjaman Investree
Investree merupakan platform marketplace online yang memberikan pinjaman terkhusus untuk UKMK yang sedang berkembang, hal ini juga menjadi solusi bagi mereka yang membutuhkan Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan untuk usaha ataupun keperluan lainnya.
Untuk prosedur pengajuan juga mudah dan transparan, dengan bunga mulai dari 1% kamu sudah mendapatkan pinjaman hingga 50 juta.
Berikut beberapa syarat sebelum melakukan pengajuan di platform ini:
- Pemohon cukup menyediakan beberapa bukti Identitas resmi, NPWP dsb.
- Kemudian mengajukan secara online lewat situs resmi investree.
- Mengisi informasi yang diperlukan dan menunggu proses pengajuan di evaluasi.
10. Home Credit
Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan yang terakhir adalah Pinjaman dari Home Credit, ini merupakan salah satu situs marketplace online yang sudah terpercaya dan cukup populer akhir-akhir ini.
Menariknya disini kamu bisa mengajukan pinjaman sekaligus untuk belanja kebutuhan langsung secara online. Untuk proses pengajuan cukup beberapa menit dengan menyiapkan beberapa data dan identitas pendukung.
Home Credit juga memiliki banyak mitra pendukung dalam metode pelunasan pembayaran, sehingga kamu tidak perlu repot terkendala untuk hal ini.
Kesimpulan
Pinjaman Uang 20 Juta Tanpa Jaminan memberikan banyak kemudahan kepada masyarakat yang sedang membutuhkan dana namun masih khawatir akan jaminan yang tergadai saat pelunasan macet atau terkendala.
Oleh karena itu, sebagai saran pilihlah platform terpercaya yang memberikan bunga rendah dengan tenor pinjaman cukup lama seperti KTA OK Bank.
Perhatikan juga kemampuan finansial kamu, jangan meminjam diluar batas kemampuan pelunasan untuk menghindari tunggakan atau gagal bayar.