Tips

10 Penyebab Top Up DANA Gangguan Hari Ini & Cara Mengatasinya

Top Up dana gangguan hari ini, bagaimana cara mengatasinya?

Dana gangguan bukanlah hal yang baru akhir-akhir ini, mengingat banyaknya pengguna dompet digital ini membuatnya kerap mengalami gangguan pada sistem yang meresahkan pengguna.

Salah satu kendala yang paling biasa ditemukan pada fitur aplikasi, dimana terbatasnya aktivitas digital karena fitur top up saldo tidak bisa digunakan sementara. Sudah tahukah anda penyebab dan cara mengatasi gangguan ini? lebih detail nya silahkan ikuti pembahasan ini sampai habis!

Seputar Dana

Menyimpan uang dalam jumlah besar akan memberatkan jika bepergian, hal ini bisa saja menyangkut keamanan dan resiko pengguna.

Seputar Dana
Seputar Dana

Perkembangan teknologi memungkinkan kita menyimpan uang dalam jumlah besar dan bertransaksi secara online. Di Indonesia sudah banyak dompet digital yang bisa kita manfaatkan, salah satunya DANA karena menawarkan transaksi mudah, praktis dengan keamanan yang tetap terjaga.

Ada beberapa kemudahan yang didapatkan jika anda mengandalkan dana untuk transaksi setiap harinya, berikut daftar-daftar keuntungan menggunakan dana:

  1. Minimal Top Up saldo dana Rp 10.000
  2. Bebas administrasi dan gratis transfer ke rekening bank 10 kali dalam sebulan untuk pengguna premium dengan minimal transfer Rp 50.000
  3. Fitur menarik mulai dari scan kode QR sampai isi saldo di mitra offline
  4. Dapat melakukan transaksi jual beli emas dalam aplikasi
  5. Dana protection yang menawarkan garansi uang kembali
  6. Transfer saldo dana ke pengguna lainnya dengan memasukkan nama kontak dari nomor yang terdaftar.

Cara Top UP DANA

Sebelum kita membahas penyebab top up dana gangguan hari ini sampai pada cara mengatasinya, mari kita ulas cara top up dana yang mungkin berfungsi bagi pengguna yang masih awam, berikut cara top up dana via M-Banking BNI:

  1. Anda harus memiliki akun BNI Mobile Banking dan sudah terdaftar sebelumnya
  2. Buka lalu masukkan MPIN
  3. Di beranda klik E-wallet dan pilih DANA
  4. Masukkan nomor handphone dana, nominal top up lalu pilih selanjutnya
  5. Lihat rincian top up dana lalu masukkan password transaksi mobile banking anda, dan saldo dana berhasil ditambahkan. Silahkan cek dana mu untuk melihat penambahan saldo tersebut.
Baca Juga :  Kenapa Saat VC Tidak Bisa Membuka Aplikasi Lain? Inilah alasannya

Penyebab Top Up Dana Gangguan Hari Ini

Ketika melihat pengisian kamu bisa melihat saldo bertambah secara real time, namun tidak sedikit yang mengalami kendala dimana saldo tidak bertambah padahal saldo akun pengirim sudah terpotong dan anda sudah menerima keterangan sukses.

Sangat penting mengetahui apa saja penyebab saldo tidak masuk sebelum kita membahas cara mengatasi top up dana gangguan hari ini. Inilah hal-hal yang menyebabkan saldo dana tidak bertambah setelah anda melakukan top-up:

  • Koneksi internet tidak stabil
  • Adanya cache aplikasi dana
  • Gangguan server
  • Belum update aplikasi dana
  • Maintenance aplikasi

Cara Mengatasi Top Up Dana Gangguan Hari Ini

Setelah mengetahui berbagai penyebab top up dana gangguan hari ini, kali ini kita akan membahas cara mengatasi masalah tersebut.

Cara mengatasi top up dana gangguan bisa dikatakan susah-susah gampang apalagi jika permasalahan pada bug dan error sistem, ada beberapa kemungkinan pada saat top up dana dimana fitur tidak bisa digunakan padahal anda akan melakukan transaksi.

Pastikan Koneksi Internet Stabil

Salah satu penyebab top up dana gangguan hari ini karena koneksi internet yang kamu gunakan tidak stabil. Untuk memastikan masalah pada koneksi, anda bisa mencoba transaksi menggunakan jaringan dan akun yang lain.

Kesalahan pada koneksi internet besar pengaruhnya membuat fitur tidak muncul, silahkan ganti ke jaringan seluler maupun wifi lain dan buka aplikasi dana, sekarang anda bisa refresh dana dengan menggulir kebawah pada beranda dan coba gunakan fitur top up dahulu.

Baca Juga :  6 Solusi Ada Indikasi Aktivitas Akun yang Tidak Sesuai di Lazada

Hapus Cache Aplikasi DANA

Seperti yang kami sampaikan salah satu penyebab top up dana gangguan hari ini karena banyaknya cache yang menumpuk sehingga memperlambat transaksi mu, semakin sering aplikasi digunakan semakin banyak cache yang tertinggal.

penyebab top up dana gangguan hari ini
penyebab top up dana gangguan hari ini

Karena itu anda bisa memperbaiki masalah dengan menghapus cache aplikasi pada menu pengaturan smartphone, ini dia deretan cara menghapus cache agar fitur top up bisa digunakan kembali.

  • Silahkan buka pengaturan pada smartphone mu
  • Temukan notifikasi dan aplikasi, klik aplikasi dan temukan dana
  • Klik rincian dana lalu ketuk untuk menghapus cache dana
  • Setelah itu buka kembali dana dan refresh dengan menggulir layar beranda dari atas kebawah untuk menggunakan fitur isi saldo.

Update Aplikasi Dana

Selain dua hal diatas, ada cara lain untuk mengatasi top up dana gangguan hari ini dengan menggunakan aplikasi versi terbaru. Saat update biasanya fitur terbaru akan muncul, lebih ringan digunakan dan terdukung untuk semua tipe ponsel.

Untuk pengguna android silahkan update aplikasi melalui gogole playstore dan app store untuk anda yang menggunakan iphone, selanjutnya cek kembali fitur top up saldo untuk melihat apakah sudah bisa bertransaksi dan sebaliknya.

Lihat juga 6 Aplikasi Pinjaman Pulsa Tanpa Ribet Langsung Cair

Hubungi Customer Service Dana

Sebagai pengguna kamu diberikan fitur untuk komplain tentang transaksi yang sudah dilakukan melalui fitur riwayat, lantas bagaimana menghubungi customer service terkait fitur top up yang tidak bisa digunakan? hubungi customer service dana setelah melihat daftar berikut:

Call Center 1500445 ✅
Whatsapp 081911500445 ✅
Facebook messenger facebook.com/danawallet/ ✅
Email help@dana.id ✅
Instagram @dana.id ✅
  1. Panggilan:1500 445
  2. Whatsapp: 08191 1500 445
  3. Email dana : help@dana.id
  4. Facebook dana: https://ww.facebook.com/danawallet/
  5. Instagram dana: https://www.isntagram.com/dana.id
  6. Twitter dana: https://twitter.com/danawallet

Gunakan Perangkat Lain

Sebenarnya tidak selalu aplikasi dana, anda bisa memanfaatkan dompet digital lainnya. Namun jika transaksi harus dilakukan via dana kamu bisa gunakan perangkat lain jika masalah ini hanya pada satu perangkat saja.

Anda bisa top up saldo kedalam akun yang lainnya, cukup top up saldo kepada nomor yang terdaftar di akun tersebut, jadi apabila ada transaksi yang harus dilakukan bisa anda selesaikan secepat mungkin. Jika aplikasi sedang melakukan maintenance pengguna hanya bisa menunggu sampai proses selesai.

Baca Juga :  19 Pekerjaan yang Cocok untuk Introvert Paling Populer

Cara Membuat laporan ke Dana

Jika sudah mencoba beberapa cara diatas namun top up saldo dana tetap gagal, sekarang anda disarankan untuk membuat laporan langsung ke dana dengan melakukan beberapa cara berikut:

Cara membuat laporan ke dana
Cara membuat laporan ke dana
  1. Buka website dana melalui smartphone anda
  2. Pada menu beranda klik pusat bantuan
  3. Pada menu bantuan lebih klik hubungi kami
  4. Silahkan ikuti panduan laporan dengan memasukkan nama lengkap, nomor ponsel dan alamat email mu. Setelah itu jelaskan masalah se-detail mungkin, baik keterangan tempat dan tanggal masalah yang anda alami.
  5. Untuk mempercepat respon masukkan juga lampiran foto dan video sebagai bukti
  6. Setelah selesai klik kirim untuk mengirimkan laporan kepada pihak dana.

Pihak dana akan merespon chat dan memberikan jawaban via email  kurun waktu 1×24 jam, anda juga bisa memeriksa secara berkala apakah menu top up sudah bisa digunakan ataupun sebaliknya.

Topik Lainnya Terkait Aplikasi Gangguan : Cara Mengatasi BRImo Gangguan Hari ini 

Kesimpulan

Penyebab Top Up DANA Gangguan Hari Ini
Penyebab Top Up DANA Gangguan Hari Ini
Penyebab Keterangan
Gangguan Teknis pada Server Kadang-kadang server penyedia aplikasi Dana mengalami gangguan atau pemeliharaan rutin yang dapat mengganggu proses top up.
Masalah Jaringan Jika Anda menggunakan koneksi internet yang tidak stabil atau lambat, proses top up Dana dapat terhambat.
Keterbatasan Aksesibilitas Terkadang, gangguan dapat disebabkan oleh keterbatasan aksesibilitas ke sistem Dana, misalnya jika ada peningkatan permintaan yang luar biasa pada waktu tertentu.
Kesalahan pada Aplikasi atau Perangkat Kadang-kadang masalah top up disebabkan oleh kesalahan pada aplikasi Dana atau perangkat yang Anda gunakan.
Kendala Perbankan Gangguan juga bisa terjadi jika ada kendala dengan bank atau metode pembayaran yang Anda gunakan untuk melakukan top up.
Pemeliharaan Rutin Penyedia layanan seperti Dana mungkin melakukan pemeliharaan rutin pada sistem mereka.

Beberapa penyebab top up dana gangguan hari ini sudah kami jabar kan, silahkan berikan jeda pada aplikasi sampai top up bisa dilakukan, namun jika kegagalan satu perangkat terus terjadi anda bisa mencoba update OS sampai pada restart ponsel.

Semoga informasi penyebab top up dana gangguan hari ini bermanfaat untuk pembaca, Terimakasih sudah berkunjung dan sampai bertemu di pembahasan selanjutnya!

Back to top button