Tutorial

4 Cara Setor Tunai BCA Terdekat Dari Lokasi Kamu

Bagi Anda yang sedang mencari informasi mengenai cara setor tunai BCA terdekat, maka berada di tempat paling tepat. Terlebih lagi informasi satu ini mungkin dibutuhkan oleh para nasabah BCA khususnya kalau sebelumnya belum pernah melakukannya sama sekali.

Adapun cara untuk setor tunai melalui BCA sebenarnya caranya hampir sama dengan pada bank lainnya. Hanya saja, Anda mungkin belum mengetahuinya dengan baik terutama bagi para pengguna pemula.

Untuk penyetoran tunai sendiri dapat dilakukan ke rekening pribadi ataupun rekening dari pihak bank lain selain BCA. Jika Anda hendak setor tunai, maka perhatikan juga biaya untuk setiap transaksi terutama kalau beda bank tersebut.

Nah layanan setor tunai BCA terdekat inilah sudah bisa dilakukan dengan mudah yakni  bisa melalui ATM menggunakan kartu ATM ataupun cardless. Daripada bingung bagaimana melakukannya, silahkan simak penjelasan dari kami sebelum melakukan penarikan tunai.

Apa Itu Setor Tunai BCA?

Apa Itu Setor Tunai BCA?
Apa Itu Setor Tunai BCA?

Sebelum Anda mencari tahu layanan setor tunai BCA terdekat, maka penting agar mengetahui lebih lanjut mengenai layanan setor tunai tersebut. Kendati istilah tersebut sudah tidak asing lagi, tetapi sebagian besar dari masyarakat mungkin kurang memahami maksud dan tujuannya.

Setor tunai sendiri merupakan proses menyetorkan uang secara langsung ke rekening bank ataupun lembaga keuangan. Di dalam proses setor tunai tersebut, seorang individu ataupun perusahaan harus membawa uang dalam bentuk fisik seperti uang kertas ke bank ataupun mesin setor tunai tersebut.

Hingga saat ini, layanan tersebut dapat dilakukan melalui teller bank ataupun mesin ATM yang menyediakan setor tunai. Seperti sudah kami singgung sebelumnya, pengguna bahkan dapat melakukan penyetoran tanpa perlu menggunakan kartu alias cardless.

Jadi apabila Anda lupa dalam membawa kartu debit, maka dapat tetap bisa melakukan kegiatan penyetoran tersebut. Namun perlu diingat juga bahwa nasabah harus menggunakan layanan mobile banking.

Saat ini, hampir sebagian besar dari bank sudah menyediakan adanya layanan setor tunai. Termasuk setor tunai BCA terdekat dimana dapat dinikmati oleh setiap para nasabah yang tersebar di hampir seluruh Indonesia.

Cara Setor Tunai BCA Terdekat

Cara Setor Tunai BCA Terdekat
Cara Setor Tunai BCA Terdekat

Jika Anda merupakan nasabah BCA dan sedang mencari informasi mengenai cara setor tunai, maka berada di tempat paling tepat. Terlebih lagi Bank BCA menjadi bank pertama dimana menyediakan mesin CRM (cash recycling machine).

Dengan menggunakan mesin inilah maka nasabah bisa dengan mudah melakukan tarik tunai atau bahkan setoran tunai. Namun jangan khawatir karena cara setor tunai BCA terdekat dapat dilakukan dengan beberapa cara diantaranya adalah sebagai berikut:

Baca Juga :  6 Cara Mengatasi Kamera Whatsapp Yang Tidak Full Screen

Setor Tunai Melalui ATM Dengan Kartu

Setor Tunai Melalui ATM Dengan Kartu
Setor Tunai Melalui ATM Dengan Kartu

Cara setor tunai BCA terdekat paling mudah adalah melalui ATM menggunakan kartu debit. Apabila Anda merupakan nasabah BCA, pastinya menerima kartu debit ketika baru pertama kali melakukan pendaftaran.

Nah kartu tersebut dapat digunakan untuk berbagai kegiatan transaksi termasuk juga untuk melakukan penyetoran secara tunai. Berikut langkah-langkah untuk melakukan penyetoran melalui ATM dengan kartu:

  • Silahkan datang ke ATM BCA terdekat dimana menyediakan layanan CRM
  • Masukkan kartu debit/ATM yang dimiliki pada slot tersedia dan ketik PIN
  • Pada layar, Anda akan melihat beberapa opsi dan pilih Setor Tunai
  • Nantinya akan terdapat kotak atau box terbuka untuk digunakan memasukkan uang yang akan disetorkan. Uang yang bisa dimasukkan merupakan pecahan 50 ribuan dan 100 ribuan dan harus dalam keadaan rapi
  • Sesudah uang dimasukkan, mesin akan mulai menghitung jumlah uang tunai yang disetorkan nasabah
  • Jumlah akan langsung muncul pada layar dan pastikan sudah benar
  • Selanjutnya, tentukan rekening tujuan untuk penyetoran
  • Klik pada setor
  • Uang akan segera dikirimkan ke rekening tujuan
  • Selesai

Melalui BCA Mobile

Melalui BCA Mobile
Melalui BCA Mobile

Kalau Anda merupakan pengguna BCA Mobile, maka bisa juga melakukan setor tunai BCA terdekat dengan mudah dan praktis. Cara ini bisa menjadi pilihan terbaik kalau tidak ingin menggunakan kartu ketika ingin melakukan transaksi.

Tidak hanya dapat digunakan buat melakukan penyetoran tunai saja, tetapi dengan layanan BCA Mobile juga dapat digunakan untuk tarik tunai. Berikut langkah-langkah dalam setor tunai di ATM tanpa kartu:

  • Datang ke Mesin ATM terdekat dimana sudah menyediakan layanan setor tunai
  • Sementara itu, masuk ke aplikasi BCA Mobile
  • Pilihlah menu cardless dan pilihlah menu setor tunai
  • Lanjut dengan menentukan rekening tujuan dan lakukan konfirmasi
  • Tunggu beberapa saat hingga muncul kode transaksi 6 digit. Kode tersebut dapat digunakan pada mesin ATM
  • Lanjut ke mesin ATM, Anda bisa memilih menu transaksi tanpa kartu
  • Input nomor HP dimana sudah terdaftar di BCA Mobile dan lanjutkan klik pilihan benar
  • Masukkan 6 digit kode dimana sudah dikirim di BCA Mobile
  • Silahkan masukkan uang ke kotak di ATM yang tersedia
  • Pastikan jumlah yang tertera pada mesin ATM sudah sesuai
  • Sesudah selesai, Anda akan menerima struk sebagai bukti transaksi berhasil.

Melalui MyBCA

Melalui MyBCA
Melalui MyBCA

Setor tunai BCA terdekat tidak hanya dapat dilakukan melalui layanan mobile banking BCA saja, tetapi juga dapat melalui MyBCA ini. Untuk setor tunai tanpa kartu menggunakan layanan ini juga tidak sulit dilakukan dan hampir sama dengan sebelumnya.

Baca Juga :  8 Cara Setor Tunai BSI Tanpa Kartu ATM

Hanya saja, Anda mungkin harus memahami tahapan-tahapannya dengan benar sehingga proses transaksi berhasil. Berikut beberapa langkah untuk menyetorkan uang tanpa kartu dengan MyBCA:

  • Pastikan telah mempunyai aplikasi MyBCA di smartphone
  • Buka aplikasi tersebut dan login menggunakan akun yang sudah terdaftar
  • Jika sudah berhasil masuk ke dalam akun, silahkan pilih opsi cardless
  • Kemudian pilih menu untuk melakukan setoran tunai melalui menu Opsi Lain
  • Lakukan konfirmasi sesudah mengetikkan nomor tujuan rekening
  • Kalau sudah benar, klik lanjut
  • Masukkan PIN dan Nomor HP yang terdaftar
  • Simpan kode transaksi yang akan dimasukkan ke dalam mesin ATM
  • Silahkan pergi ke mesin ATM terdekat untuk melakukan setor
  • Di dalam mesin, pilih menu untuk Transaksi Tanpa Kartu
  • Input nomor HP yang sudah terdaftar dan kode transaksi dimana sudah diterima
  • Masukkan uang ke dalam box yang telah tersedia
  • ATM akan melakukan proses sortir dahulu dan jika berhasil akan mendapatkan notifikasi pada HP.

Baca Juga: Aplikasi One Mobile OCBC Nisp Tidak bisa Dibuka, Ini 8 Penyebab dan Solusinya

Melalui Teller Bank BCA

Melalui Teller Bank BCA
Melalui Teller Bank BCA

Masih terdapat layanan setor tunai BCA terdekat yang bisa dipilih yakni bisa melalui teller bank BCA. Apabila nasabah memilih cara ini, maka harus bersiap-siap meluangkan waktu untuk datang ke kantor cabang bank BCA terdekat.

Walaupun Anda tidak mempunyai informasi lebih lanjut mengenai setor tunai, pihak bank seperti petugas atau satpam akan siap membantu. Jadi berikut beberapa langkah setor tunai BCA terdekat melalui teller bank:

  • Silahkan mengambil nomor antrian
  • Tunggu hingga mendapatkan panggilan
  • Silahkan sampaikan maksud dan tujuan dari kedatangan yakni melakukan setor tunai
  • Isi formulir yang sudah disediakan dan serahkan sejumlah dana dimana akan disetorkan tersebut
  • Tunggu hingga teller memproses permintaan
  • Cek apakah dana tersebut sudah terkirim atau belum.

Penyebab Setor Tunai Gagal

Dengan adanya beberapa metode dalam setor tunai BCA terdekat diatas memang akan memberikan kemudahan dalam melakukan kegiatan transaksi. Tetapi ternyata tidak sedikit dari nasabah yang mengaku gagal melakukannya baik uang keluar atau tidak.

Tentu masalah tersebut akan membuat kesal sebagian besar orang terutama kalau sedang terburu-buru. Inilah pentingnya bagi nasabah agar mengetahui apa saja penyebab dari setor tunai tersebut gagal:

1. Uang Palsu Atau Cacat

Penyebab paling utama kenapa Anda gagal dalam melakukan penyetoran tunai adalah karena uang palsu atau cacat. Perlu diketahui bahwa pihak Bank BCA ternyata mempunyai prosedur cukup ketat di dalam melakukan verifikasi terhadap keaslian uang yang disetorkan tersebut.

2. Nominal Tidak Sesuai

Tidak hanya uang palsu atau cacat saja, penyebab dari kegagalan dalam melakukan penyetoran bisa jadi karena nominal tidak sesuai. Bank BCA mempunyai batasan berkaitan dengan jumlah nominal uang yang dapat diterima untuk disetorkan secara tunai.

Baca Juga :  4 Cara Pinjam Pulsa Indosat Selain 505, Ikuti Panduannya!

Apabila jumlahnya ternyata melebihi batasan, maka sudah bisa dipastikan kalau gagal dalam melakukannya. Itulah sebabnya, pastikan nasabah harus memperhatikan jumlah batasan untuk penyetoran tersebut.

3. Setor Tunai di ATM Bukan dari Bank BCA

Walaupun terdapat sejumlah metode setor tunai BCA terdekat, tetapi kalau pengguna melakukannya di mesin ATM non BCA, maka sudah dipastikan akan gagal. Saran dari kami adalah datang ke ATM yang memang berasal dari BCA bukan dari bank lainnya.

4. Identifikasi Tidak Valid

Pada saat akan melakukan setor tunai, biasanya dibutuhkan namanya identifikasi valid mulai dari kartu identitas atau nomor rekening. Kalau ternyata identifikasi tersebut tidak valid atau tidak sesuai ketentuan bank, maka proses penyetoran akan gagal.

5. Adanya Kendala Teknis

Selain penyebab diatas gagal dalam melakukan penyetoran tunai, penyebab lainnya yang mungkin bisa berpengaruh adalah karena adanya kendala teknik. Kendala teknik yang dimaksud seperti masalah jaringan ataupun gangguan sistem sehingga mengakibatkan transaksi gagal.

6. Manfaat Setor Tunai Melalui ATM

Di jaman yang serba modern seperti sekarang, Anda memang sudah diberikan kemudahan dalam melakukan setor dana. Tidak  perlu mengantre di bank lagi, tetapi sudah bisa melakukan penyetoran melalui ATM dengan fasilitas CDM.

Dengan menggunakan layanan setor tunai melalui mesin ATM inilah ternyata akan memberikan sejumlah keuntungan bagi para nasabah. Apabila Anda masih ragu untuk menggunakannya, berikut sejumlah manfaat setor tunai melalui ATM CD.

7. Tidak Perlu Mengantre di Bank

Antrean bank yang cukup ramai terkadang memang membuat sebagian besar orang merasa malas untuk mengantre di dalamnya untuk penyetoran tunai. Untungnya sekarang sudah ada mesin ATM CDM dimana berikan kemudahan dalam melakukan transaksi.

8. Bisa Menabung Jumlah Berapapun

Apabila Anda ingin menabung tetapi tidak ingin berhadapan dengan teller bank, maka memasukkan dana ke layanan setor tunai adalah pilihannya. Bahkan Anda bisa menabung mulai dari jumlah Rp50.000 sekalipun.

9. Layanan Selama 24 Jam

Nikmati juga adanya layanan selama 24 jam pada mesin ATM CDM BCA terdekat. Dengan hadirnya layanan tersebut, Anda bisa melakukan setor tunai kapanpun selama 24 jam nonstop kecuali jika terdapat gangguan teknik.

Setor Tunai BCA Terdekat
Setor Tunai BCA Terdekat
Kendala yang Sering Terjadi Saat Setor Tunai BCA Deskripsi
Jam operasional Setoran tunai hanya dapat dilakukan selama jam operasional BCA.
Kelipatan nominal Setoran tunai harus dalam kelipatan tertentu (misalnya, Rp 50,000 atau Rp 100,000).
Mesin ATM penuh Mesin ATM mungkin penuh dan tidak dapat menerima setoran tunai.
Kartu tidak aktif Jika kartu ATM tidak aktif atau terblokir, setoran tunai tidak dapat dilakukan.
Tidak ada koneksi Gangguan koneksi atau downtime dapat menghambat proses setoran tunai.
Kesalahan jumlah uang Kesalahan dalam jumlah uang yang dimasukkan dapat menyebabkan masalah akuntansi.
Uang kotor atau rusak Uang yang kotor atau rusak mungkin tidak dapat diterima oleh mesin ATM.
Tidak ada struk setoran Mesin ATM mungkin tidak mengeluarkan struk setoran, menyulitkan pelacakan transaksi.
Limit setoran harian Ada batasan jumlah setoran tunai yang dapat dilakukan dalam satu hari.
Gangguan sistem Gangguan pada sistem BCA dapat menyebabkan ketidakmampuan melakukan setoran tunai

Setor tunai menjadi salah satu aktivitas yang sekarang sedang banyak digunakan oleh para pemilik rekening BCA karena lebih praktis dan sederhana. Yuk segera temukan layanan setor tunai BCA terdekat  di kota Anda.

Kontributor Mocipay

Tulisan Dari Kiriman Pengguna. Tidak Mewakili Pandangan Dari Redaksi Mocipay
Back to top button