Ragam

Lengkap! Berikut Tabel Angsuran Home Credit Terbaru

Tabel angsuran home credit merupakan hal dasar yang harus anda tahu, sebelum anda menggunakan layanan kredit angsuran dari Home Credit. Dengan tabel angsuran home credit, anda akan memiliki gambaran perhitungan angsuran yang matang. Sehingga anda meminimalisir terjadinya resiko galbay atau gagal bayar.

Nah bagi anda yang tertarik menggunakan layanan pinjaman kredit dari Home Credit. Tentu saja anda harus paham jumlah cicilan, tanggal jatuh tempo, dan jadwal pelunasan total.

Agar anda dapat menentukan target cicilan, disitulah tabel angsuran home credit berfungsi dengan baik. Artinya anda sudah punya plan kedepannya, sebelum mengajukan proses angsuran.

Berikut di bawah ini ulasan lengkap mengenai tabel angsuran home credit:

Sekilas Tentang Angsuran Home Credit

Sekilas Tentang Angsuran Home Credit
Sekilas Tentang Angsuran Home Credit

PT Home Credit Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang pembiayaan berbasis teknologi dengan jangkauan mitra toko yang lebih luas dari 200 kota di Indonesia.

Home Credit telah beroperasi mulai tahun 2013, sempai saat ini Home Credit selalu berkembang menjadi mitra finansial terpercaya bagi jutaan penggunanya.

Home Credit mendorong keterbukaan akses layanan keuangan transparan dengan proses yang cepat, sehingga dapat membantu masyarakat, termasuk mengelola keuangan dan cicilan dengan baik.

Apa Saja Layanan Angsuran Home Credit?

Home Credit menawarkan anda untuk melakukan angsuran dengan proses yang mudah. Anda dapat menggunakan Home Credit untuk memenuhi kebutuhanan yang anda inginkan.

Adapaun layanan angsuran pembiayaan yang disediakan sebagai berikut:

  1. Pembiayaan TV
  2. Pembiayaan Laptop
  3. Pembiayaan Gadget
  4. Pembiayaan Kamera
  5. Pembiayaan Furniture
  6. Pembiayaan Handphone

Pinjaman Home Credit Apakah Aman?

Pinjaman Home Credit apakah aman? PT Home Credit Indonesia menggunakan struktur dan sistem Tata Kelola Perusahaan Yang Baik.

Baca Juga :  10 Distributor Tissue Murah Tangan Pertama di Indonesia

Home Credit mengikuti semua Peraturan OJK Nomor 30/POJK.05/2014 tentang Tata Kelola Perusahaan Yang Baik Bagi Perusahaan Pembiayaan.

Sebelum menggunakan layanan Home Credit, anda juga bisa loh mencoba Cara Kredit di Lazada tapi Tidak Punya Kartu Kredit.

Syarat Daftar Angsuran Home Credit Mulai Dari Tenor dan Limit Awal

Syarat Daftar Angsuran Home Credit Mulai Dari Tenor dan Limit Awal
Syarat Daftar Angsuran Home Credit Mulai Dari Tenor dan Limit Awal

Ada beberapa persyaratan yang harus anda lengkapi, sebelum menggunakan tabel angsuran home credit.

Syarat angsuran home credit di bawah ini, sebenarnya sudah sangat umum dalam layanan pinjaman.

Berikut di bawah ini, beberapa persyaratan yang wajib anda tahu sebelum menggunakan Home Credit.

  1. Terdaftar sebagai WNI Warna Negara Indonesia.
  2. Minimal sudah menginjak usia setidaknya 21 Tahun.
  3. Menyiapkan identitas diri yaitu Fotocopi KTP.
  4. Kemudian identitas pelengkap seperti Fotokopi KK.
  5. NPWP jika ada lebih baik diberikan, dan tidak diwajibkan.
  6. Memiliki pengahasilan aktif sebesar Rp2.000.000 per bulannya.
  7. Menyeteujui syarat dan ketentuan yang diberikan Home Credit.
  8. Bersedia melengkapi semua data diri di atas dengan sadar.
  9. Tidak memiliki riwayat hutang yang menunggak atau gagal bayar.
  10. Menandatangi semua persyaratan pengajuan Home Credit.

Ini Dia Cara Mengajukan Angsuran Home Credit Supaya Tidak Ditolak

Jika anda tertarik menggunakan Home Credit, silahkan anda ikuti cara mengajukan angsuran home credit supaya tidak ditolak di bawah ini.

Anda juga bisa mencoba layanan Aplikasi Kredit HP Tanpa DP Tanpa Kartu Kredit.

Silahkan anda ajukan pinjaman dan layanan angsuran produk elektronik dan gadget di Home Credit dengan petunjuk berikut ini.

Daftar Angsuran Home Credit Dari Aplikasi

  1. Download aplikasi Home Credit di perangkat anda.
  2. Buka dan jalankan aplikasi Home Credit.
  3. Anda bisa daftar dan lengkapi data informasi yang diminta.
  4. Kemudian anda tinggal masuk ke halaman utama Home Credit.
  5. Silahkan anda cek penawaran pembiayaan.
  6. Kemudian anda isi pendapatan perbulan dan klik Cek sekarang.
  7. Setelah itu anda akan mendapatkan detail pinjaman modal usaha yang pertama.
  8. Isi kolom yang sesuai dengan permintaan penawaran anda.
  9. Kemudian anda dapat menentukan nominal dari tenor pinjaman.
  10. Klik ajukan apabila anda rasa sudah sesuai dan tepat.

Daftar Angsuran Home Credit Langsung

  1. Pertama siapkan dokumen dan berkas persyaratan.
  2. Berkas yang diminta dapat anda lihat di atas.
  3. Kemudian anda tinggal kunjungi kantor layanan Home Credit di daerah anda.
  4. Kemudian anda isi formulir yang diminta.
  5. Setelah itu lengkapi semua persyaratan yang diminta.
  6. Terkahir, ikuti arahan Costumer Service.
  7. Anda dapat mengajukan pinjaman sesuai dengan pendapatan anda.
  8. Setelah itu anda akan dianjurkan untuk instal aplikasi Home Credit.
  9. Otomatis anda akan mendapatkan akun dan limit perdana Home Credit.
  10. Anda sudah bisa menggunakan semua layanan Home Credit.
Baca Juga :  11 Menu Masakan Sayur Sehari-hari Agar Tidak Bosan, Praktis!

Tabel Angsuran Home Credit Terlengkap Multiguna, Gadget dan Elektronik

Tabel Angsuran Home Credit Terlengkap Multiguna, Gadget dan Elektronik
Tabel Angsuran Home Credit Terlengkap Multiguna, Gadget dan Elektronik

Nah anda bisa simak beberapa program cicilan Home Credit di bawah ini, cicilan ini dapat anda nikmati apabila sudah terdaftar dan terdata sebagai pengguna aktif dari Home Credit.

Namun daftar tabel angsuran home credit ini dapat berubah sewaktu-waktu, karena kebijakan dan update terbaru dari PT Home Credit Indonesia.

Sebelum memilih daftar tabel angsuran home credit di bawah, yuk cobain juga layanan Limit Pinjaman Akulaku Mulai dari 600 Ribu Hingga 2.5 Juta.

  • Daftar Tabel Angsuran Home Credit Gadget dan Elektronik

Daftar Tabel Angsuran Home Credit Gadget dan Elektronik
Daftar Tabel Angsuran Home Credit Gadget dan Elektronik

Di bawah ini merupakan daftar tabel angsuran Home Credit gadget dan elektronik, pilihan variasi harga pada tabel ini sebenarnya sudah sangat simple dengan jumlah cicilan yang diwajibkan.

Anda bisa memilih dan menyesuaikan target cicilan sesuai dengan keinginan anda. Jadi anda bisa mendapatkan barang yang diinginkan tanpa takut gagal membayar angsuran.

Tabel angsuran Home Credit gadget dan elektronik sampai dengan 1 Tahun alias 12 Bulan. Jadi anda bisa menemukan banyak pilihan perangkat elektronik yang tepat.

Variasi Harga Uang Muka Cicilan 5X Cicilan 8X
1.200.000  350.000 279.000 217.000
1.300.000  350.000 294.000 229.000
1.400.000  350.000 310.000 240.000
1.500.000  350.000 326.000 251.000
1.600.000  350.000 342.000 263.000
1.700.000  350.000 357.000 274.000
1.800.000  350.000 373.000 285.000
1.900.000  350.000 389.000 296.000
2.000.000  350.000 405.000 308.000
2.100.000  350.000 440.000 333.000
2.200.000  350.000 456.000 344.000
2.300.000  350.000 471.000 356.000
2.400.000  350.000 487.000 367.000
2.500.000  350.000 503.000 378.000
Variasi Harga Uang Muka Cicilan 10X Cicilan 12X
2.600.000 700.000 389.000 330.000
2.700.000 740.000 401.000 340.000
2.800.000 770.000 412.000 350.000
2.900.000 790.000 423.000 360.000
3.000.000 850.000 435.000 370.000
3.100.000 850.000 446.000 380.000
3.200.000 850.000 463.000 400.000
3.300.000 880.000 475.000 400.000
3.400.000 880.000 486.000 420.000
3.500.000 900.000 497.000 420.000
3.600.000 950.000 509.000 430.000
3.700.000 950.000 520.000 441.000
3.800.000 1.400.000 476.000 455.000
3.900.000 1.400.000 486.000 413.000
4.000.000 1.400.000 496.000 421.000
4.100.000 1.400.000 520.000 441.000
4.200.000 1.400.000 530.000 449.000
4.300.000 1.400.000 540.000 457.000
4.400.000 1.550.000 549.000 465.000
4.500.000 1.550.000 559.000 473.000
4.600.000 1.600.000 569.000 481.000
4.700.000 1.600.000 579.000 490.000
4.800.000 1.650.000 589.000 498.000
4.900.000 1.700.000 599.000 506.000
5.000.000 1.700.000 609.000 514.000
  • Daftar Tabel Angsuran Home Credit Multiguna

Daftar tabel angsuran Home Credit multiguna ini dapat anda jadikan sebagai pilihan yang tepat untuk modal usaha yang tepat sasaran.

Baca Juga :  5 Cara Pinjam Saldo DANA 50 Ribu Langsung Cair Tanpa Ribet

Jika anda berniat ingin memulai usaha, tentu saja plafon multiguna ini cocok anda jadikan referensi arus peminjaman untuk modal usaha anda.

Mau limit lazpaylater anda naik? Ini dia Cara Menaikkan Limit Lazada Paylater Pengguna Baru.

Pinjaman Cicilan 12X Cicilan 24X Cicilan 36X
20.000.000 2.155.000 1.300.000 950.000
30.000.000 3.125.000 1.800.000 1.400.000
40.000.000 4.095.000 2.350.000 1.800.000
50.000.000 5.060.000 2.870.000 2.200.000
60.000.000 6.030.000 3.400.000 2.600.000
70.000.000 7.000.000 4.000.000 3.000.000
80.000.000 8.015.000 4.550.000 3.500.000
90.000.000 8.985.000 5.070.000 3.850.000
100.000.000 9.950.000 5.630.000 4.300.000
110.000.000 10.920.000 6.150.000 4.650.000
120.000.000 11.890.000 6.700.000 5.050.000
130.000.000 12.060.000 7.250.000 5.450.000
140.000.000 13.830.000 7.800.000 5.850.000
150.000.000 14.905.000 8.400.000 6.300.000
160.000.000 15.880.000 8.950.000 6.700.000
170.000.000 16.855.000 9.470.000 7.100.000
180.000.000 17.830.000 10.000.000 7.500.000
190.000.000 18.810.000 10.550.000 8.000.000
200.000.000 19.785.000 11.100.000 8.350.000
250.000.000 24.665.000 13.830.000 10.400.000
300.000.000 29.600.000 16.600.000 12.450.000
350.000.000 34.480.000 19.330.000 14.500.000
400.000.000 39.960.000 22.050.000 16.500.000
500.000.000 49.185.000 27.600.000 20.650.000
  • Simulasi Menggunakan Angsuran Home Credit

Simulasi Menggunakan Angsuran Home Credit
Simulasi Menggunakan Angsuran Home Credit

Sebelum anda mengajukan plafon angsuran di Home Credit, tentu anda harus memperhatikan bagaimana sistem bungan alias simulasi kredit-nya.

Untuk simulasi kredit, anda bisa cek langsung di website Home Credit, nah di dalam website tersebut anda bisa menemukan simulasi yang tepat untuk pendapatan anda.

Selain mengetahui tabel angsuran home credit di atas, tentu saja simulasi adalah hal yang sangat penting untuk anda cek juga, berikut langkahnya di bawah ini.

  1. Kunjungi website Homecredit.co.id klik link disamping.
  2. Kemudian anda akan masuk ke dalam beranda Home Credit.
  3. Silahkan anda scroll ke bawah dan cari Simulasi Kredit.
  4. Pilih layanan yang ingin anda Cicil misalnya Handphone.
  5. Geser harga ke kanan untuk tafsiran harga handphone tersebut.
  6. Pilih Tenor cicilan dengan geser ke kanan juga.
  7. Terakhir anda pilih DP atau Uang Muka pertama.
  8. Otomatis akan tampil jumlah cicilan Bulanan yang anda inginkan.
  9. Anda tinggal klik Ajuka Sekarang jika sudah sesuai.
  10. Bagaimana, mudah sekali bukan?

Berapa Biaya Denda Keterlambatan Pembayaran Angsuran Home Credit?

Tahukah anda jika anda telat membayar angsuran di Home Credit, tentu saja anda akan dikenakan denda tambahan.

Denda ini sangat bervariatif, namun untuk denda dari Home Credit sebenarnya tergolong ringan. Jadi usahakan untuk membayaran angsuran anda tepat pada waktunya.

Rincian Denda Keterlambatan Angsuran Home Credit

Berikut di bawah ini adalah rincian denda keterlambatan angsuran Home Credit.

Keterlambatan Biaya Denda
5 Hari Rp50.000
30 Hari Rp125.000
50 Hari Rp275.000
90 Hari Rp450.000

Biaya Administrasi Pengajuan Angsuran Home Credit

Anda juga akan dikenakan biaya administrasi ketika ingin menggunakan cicilan atau angsuran Home Credit.

Administrasi Rp200.000
Pelunasan Awal Rp150.000
Pembayaran Cicilan Bulanan Home Credit Rp8.000

Penutup

Tabel Angsuran Home Credit
Tabel Angsuran Home Credit

Apakah anda tertarik menggunakan Home Credit sebagai layanan angsuran? Jika benar, maka anda bisa menemukan solusi yang tepat melalui tabel angsuran home credit di atas. Agar anda menemukan target cicilan dan juga plafon pinjaman yang sesuai dengan penghasilan anda. Anda harus ingat bahwa daftar tabel angsuran home credit di atas tidak selamanya benar, karena mengikuti perkembangan update dari PT Home Credit Indonesia.

Irfan Nathanael

"The Only Easy Day was Yesterday"
Back to top button