Tutorial

2 Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi

Jika memiliki koin shopee, pastinya Kamu ingin mengetahui Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi agar dapat mencairkan koin shopee tersebut menjadi saldo shopeepay. Selain digunakan sebagai transaksi belanja online, shopee memberikan koin shopee yang dapat diklaim oleh pengguna.

Keuntungan mendapatkan koin shopee bisa digunakan untuk banyak hal, seperti ditukar dengan voucher, dibelanjakan di merchant shopeepay, beli pulsa, digunakan untuk berbelanja di shopee, bahkan bisa ditukarkan menjadi shopeepay.

Untuk itu, jika Kamu ingin mengetahui bagaimana Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi, Kamu dapat membaca artikel ini untuk informasi selengkapnya. Simak Penjelasannya!

Apakah Koin Shopee Bisa Di Pindahkan Ke Shopeepay?

Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi
Sumber : JalanTikus

Pasti masih banyak diantara kita yang belum mengetahui bahwa koin shopee bisa dipindahkan ke shopeepay. Jika mengetahui caranya, sebenarnya cukup mudah karena Kamu hanya perlu memperhatikan 2 hal di bawah ini :

  1. Memastikan bahwa akun shopee sudah terverifikasi menggunakan pin shopeepay.
  2. Pemilik akun koin shopee memiliki saldo shopeepay setara dengan nilai koin shopee yang ingin dicairkan ditambah memiliki saldo yang cukup untuk biaya admin.

1 Koin Shopee Sama Dengan Berapa?

Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi1
Sumber : Make Duit

Sebelum mengetahui cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi, Kamu juga wajib mengetahui 1 koin shopee sama dengan berapa.

Untuk Kamu ketahui bahwa setiap 1 koin shopee yang diperoleh setara dengan Rp 1 saat Kamu menggunakannya untuk mengimbangi jumlah transaksi mu.

Syarat Tukar Koin Shopee Menjadi Shopeepay

Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi3
Sumber : JalanTikus

Dalam mengumpulkan koin shopee, sebenarnya tidaklah susah. Kamu bisa mendapatkan koin setiap hari hanya dengan klaim koin shopee harian setiap hari. Selain itu, Kamu juga bisa mengerjakan misi yang diberikan untuk menambah koin pada akun shopee mu.

Untuk itu, jika Kamu sudah memiliki banyak koin shopee dan ingin ditukarkan menjadi shopeepay, Kamu perlu mengetahui beberapa syarat di bawah ini :

Baca Juga :  2 Cara Menonaktifkan Paket Darurat Telkomsel Terbaru 2024
  1. Memiliki akun shopee.
  2. Shopeepay sudah diaktifkan dan Terverikasi menggunakan KTP.
  3. Memiliki saldo minimum shopeepay Rp 10000.
  4. Jumlah minimum koin shopee yang bisa ditukar yaitu Rp 10000.
  5. Koneksi internet yang stabil agar dapat melanjutkan proses tukar koin shopee menjadi shopeepay.

Baca Juga : 4 Cara Tukar Koin Snack Video Menjadi Saldo Terbaru 

Cara Mendapatkan Koin Shopee

Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi4
Sumber : Bisniz.id

Sebelum mengetahui bagaimana cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi, Kamu juga harus tahu bagaimana cara mendapatkan koin shopee agar koin shopee Kamu bertambah dan semakin banyak untuk ditukarkan menjadi shopeepay.

Berikut ini beberapa cara mendapatkan koin shopee yang dapat Kamu coba, diantaranya :

  • Check In Halaman Reward Koin Shopee

Pada halaman utama aplikasi shopee, Kamu akan menemukan menu check in koin. Kamu bisa check in koin setiap hari untuk mendapatkan koin shopee. Pilih check in hari ini untuk mendapatkan 5 koin. Pastikan Kamu check in selama 7 hari berturut-turut untuk mendapatkan lebih banyak koin shopee.

  • Gunakan Voucher Cashback

Kamu bisa mengumpulkan koin shopee dengan menggunakan voucher cashback. Jika Kamu menggunakan voucher cashback 10% pada pesanan senilai Rp 100000, maka Kamu akan mendapatkan Cashback sejumlah 10000 koin shopee.

  • Mainkan Game Di Shopee Games

Pada aplikasi shopee, Kamu juga bisa memainkan game yang telah disediakan. Dengan memainkan game tersebut, Kamu dapat mendfapatkan koin shopee. Beberapa game yang dapat Kamu mainkan seperti Shopee Tanam, Shopee Capit, Shopee Run, Shopee Bubble, Shopee Pets, dan banyak game menarik lainnya.

  • Join Sesi Shopee Live Yang Berhadiah Koin

Cara mendapatkan koin shopee selanjutnya yang dapat Kamu coba adalah join sesi live yang berhadiah koin. Caranya, Kamu bisa cari label koin pada halaman Shopee Live untuk mengetahui penjual mana yang membagikan koin selama sesi Shopee Live berlangsung.

  • Menerima Dan Mengirim Koin Shopee

Kamu bisa menerima dan mengirim koin shopee dengan cara berikut : Pilih ikon chat > Pilih kontak atau chat akan Kamu kirimkan koin shopee > Pilih ikon (+) > Pilih jumlah koin yang akan dikirimkan dan isi pesan atau catatan yang akan disampaikan > Kirimkan koin.

  • Beri Nilai Produk

Untuk mendapatkan koin shopee, Kamu bisa memberikan penilaian produk pada barang yang telah Kamu pesan atau terima. Dengan memberikan penilaian terhadap produk, Kamu bisa mendapatkan penambahan koin shopee.

  • Lakukan Pembayaran Ke Merchant Shopee Tertentu

Terakhir, Kamu bisa melakukan pembayaran ke merchant shopee tertentu untuk mendapatkan koin shopee. Nanti pada detail halaman pembayaran, Kamu bisa melihat jumlah koin shopee yang akan Kamu peroleh.

Baca Juga :  6 Cara Mencari Wifi ID Terdekat dari Lokasi Saya Paling Mudah

Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi

Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi2
Sumber : Mea Digital Marketing

Setelah mengetahui cara mendapatkan koin shopee di atas, akan diberikan juga beberapa cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi yang dapat Kamu ikuti, diantaranya :

1. Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi Melaui Minimarket

Ada beberapa cara yang dapat Kamu lakukan untuk mengubah koin shopee menjadi shopeepay. Jika Kamu ingin mengetahui bagaimana cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi, Kamu dapat mengikuti langkah-langkah di bawah ini :

  1. Buka aplikasi Shopee.
  2. Pastikan akun shopee memiliki koin shopee minimal 10000 dan saldo shopeepay Rp 10000.
  3. Pilih menu Shopeepay pada halaman utama shopee pada bagian atas.
  4. Pilih metode Top Up melalui minimarket (Alfamart/Indomaret).
  5. Pilih salah satu minimarket yang akan Kamu gunakan. Jika memilih Indomaret, silahkan ketikkan nominal yang akan ditukarkan.
  6. Jika sudah selesai, kunjungi gerai minimarket terdekat sesuai yang telah dipilih.
  7. Beritahu pada kasir Indomaret bahwa Kamu hendak Top Up Shopeepay menggunakan koin shopee.
  8. Kemudian, buka fitur Kode QR dan lakukan pemindaian pada mesin kasir.
  9. Tunggu hingga proses selesai dilakukan, maka koin shopee akan berhasil ditukar menjadi Shopeepay.
  10. Selesai!

2. Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi Melalui Ahlipulsa

Cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi selanjutnya Kamu bisa memanfaatkan situs Ahlipulsa. Berikut ini beberapa langkah-langkah cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi melalui Ahlipulsa, antara lain :

  1. Buka situs Ahlipulsa.com di browser Chrome.
  2. Klik menu Lainnya pada halaman utama Ahlipulsa.
  3. Pilih menu isi pulsa di menu Pulsa.
  4. Kemudian, cari dan pilih menu Shopeepay.
  5. Masukkan nomor Hp yang terdaftar pada akun shopee.
  6. Pilih nominal Top Up Shopeepay via Ahlipulsa di pilihan produk.
  7. Lalu, akan muncul rincian tagihan berbentuk kode QR dan rincian pembayaran yang harus segera dibayarakan karena memiliki masa berlaku pembayaran.
  8. Screenshoot dan save kode QR tersebut, karena nantinya kode QR akan digunakan untuk scan di aplikasi merchant shopee.
  9. Kemudian, buka aplikasi Shopee.
  10. Pilih logo scan barcode pembayaran Shopee.
  11. Setelah itu, Kamu akan diminta untuk mengarahkan kamera kode QR untuk memulai scan. Kamu dapat klik kanan ikon galeri di bagian kanan atas.
  12. Kemudian, akan muncul galeri foto. Pilih dan buka kode QR yang sebelumnya telah di screenshoot dan tersimpan di galeri.
  13. Jika sudah selesai scan kode QR, konfirmasikan dengan mengklik tanda centang di kanan atas.
  14. Setelah itu, Kamu akan diarahkan ke halaman pembayaran dengan mengecek nama penerimanya adalah Ahlipulsa web dan cek lagi nominal pembayarannya.
  15. Selanjutnya, pada bagian lanjutan pembayaran halaman terakhir pembayaran, geser pembayaran dengan tukar koin shopee menjadi warna hijau untuk menjadikannya saldo shopeepay.
  16. Klik Bayar Sekarang dan Masukkan Pin shopeepay untuk menyelasaikan transaksi.
  17. Tunggu sampai saldo bertambah menjadi shopeepay di akun shopee mu.
  18. Selesai!
Baca Juga :  Cara Setting APN Indosat 4G Tercepat 2024: Internetan Jadi Makin Stabil

Artikel Menarik Lainnya : 5 Cara Mendapatkan Voucher Gratis Ongkir Shopee yang Sudah Habis

Pertanyaan Tentang koin Shoope

Pertanyaan Penjelasan
Koin Shopee Berlaku Sampai Kapan? Setelah mengetahui cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi, Kamu juga harus mengetahui koin shopee berlaku sampai kapan agar bisa menukarkannya sebelum koin shopee kadaluarsa dan tidak dapat ditukarkan lagi. Koin shopee yang telah Kamu kumpulkan akan kadaluarsa pada akhir bulan ketiga sejak koin diperoleh. Jadi, pastikan koin shopee mu tidak kadaluarsa agar bisa Kamu gunakan untuk ditukarkan menjadi shopeepay atau untuk belanja di aplikasi shopee.
Berapa Banyak Koin Shopee Yang Bisa Digunakan? Untuk mengetahui cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi, pastinya Kamu juga ingin mengetahui berapa banyak koin shopee yang bisa digunakan. Jumlah maksimum koin shopee yang akan otomatis terpakai adalah 50% dari total transaksi. Batas maksimum penggunaan koin shopee adalah Rp 1000000/hari dan Rp 3000000/minggu.
Kenapa Tidak Bisa Menggunakan Semua Koin Shopee? Sangat disayangkan sekali bukan, setelah mengetahui cara mengubah koin shopee menjadi shopeepay tanpa aplikasi tetapi ternyata koin shopee tidak bisa digunakan semuanya. Alasan yang membuat kenapa tidak bisa menggunakan semua koin shopee adalah karena ada ketentuan yang berlaku saat belanja di shopee.
Mengapa Koin Shopee Bisa Berkurang Sendiri? Koin shopee dapat berkurang sendiri karena terdapat pelanggaran saat bertransaksi, seperti teredapat indikasi penyalahgunaan, kecurangan dan aktivitas mencurigakan lainnya. Jadi, pastikan Kamu melakukan transaksi yang tidak melanggar aturan dari aplikasi shopee.

Akhir Kata

Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi
Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi

Memiliki koin shopee yang banyak dapat memberikan keuntungan pada kita terutama untuk melakukan pembayaran dikala tidak memiliki saldo. Untuk itu, Jika Kamu ingin mengetahui Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi, Kamu dapat membaca artikel ini untuk mengetahui langkah-langkahnya.

Demikianlah informasi mengenai Cara Mengubah Koin Shopee Menjadi Shopeepay Tanpa Aplikasi. Semoga artikel ini dapat membantu dan bermanfaat ya!

Back to top button